Carissa Putri mengaku senang dijuluki Hot Mom. Pasalnya, dia masih bisa mengurus buah hati dan suami, meski sibuk bekerja.